MITOS , METAFORA DAN METONIMI PADA FILM "GIRL FROM NOWHERE"
Poster film "Girl From Nowhere" Mitos Beberapa orang berpendapat bahwa pemeran utama si Nanno ini adalah hantu. Dia hantu yang muncul untuk menghukum orang-orang yang melakukan kesalahan moral. Mereka percaya bahwa kehadirannya yang misterius dan pengetahuannya tentang rahasia gelap orang lain menunjukkan bahwa dia bukan manusia biasa. Dan cerita ini merupakan kisah nyata ada juga yang berspekulasi bahwa setiap episode dari serial ini didasarkan pada kisah nyata yang terjadi di masa lalu. Beberapa penonton merasa bahwa cerita-cerita tersebut terlalu ekstrem untuk menjadi fiksi belaka dan menganggapnya sebagai penggambaran dunia nyata yang kejam. Nanno memiliki kekuatan supernatural yang memungkinkannya melakukan hal-hal yang tidak dapat dilakukan oleh manusia biasa. Mereka berpendapat bahwa kemampuannya untuk membalas dendam dengan cara yang tak terduga dan mengetahui rahasia orang lain adalah bukti keberadaan kekuatan gaib dalam dirinya Metafora Pada warna pakaian yang d